Cara menampilkan kode html pada postingan
Suatu saat mungkin anda ingin posting sebuah artikel untuk blog anda dimana dalam artikel tersebut terdapat suatu kode HTML yang ingin anda tampilkan pada postingan blog anda.
Untuk membuat kode HTML anda bisa tampil pada postingan, maka anda tidak bisa secara langsung untuk menulisnya pada saat anda menulis entri untuk posting artikel, alasannya bila artikel tersebut di posting maka kode html yang anda buat akan langusng dieksekusi sebagai sebuah fungsi html.. jadi yang tampil pada postingan bukan kodenya melainkan hasil dari kode yang anda buat tadi.
Untuk menampilkan kode HTML pada postingan blog yang harus anda lakukan adalah mem-parse kode html tersebut.
Mem- parse (mem-parsing) adalah mengconvert kode html tersebut agar kode tersebut bisa tampil sebagai sebuah karakter/tulisan..
Untuk meng convert / parse kode html silahkan masukkan kode html anda pada form di bawah ini dan klik convert :
Comments